Berbagi Ceria Untuk Anak-anak Korban Banjir Jakarta

Kak Tony Pendongeng Sahabat Dongeng

Musibah banjir di Jakarta menjdi perhatian kusus bagi Pendongeng Sahabat Dongeng. Kak Tony menyempatkan diri untuk berbagi keceriaan untuk anak-anak korban banjir.
Bersama NU Peduli sekaligus mendampingi SekJend PBNU, Kak Tony menghibur anak-anak di pengungsian Univ Borobudur.
Kak Tony Pendongeng Sahabat Dongeng

Dan kali kedua Kak Tony juga kembali menghibur anak-anak di pengungsian Univ Borobudur, namun kali ini Kak Tony berduet dengan Mba Bertha. Vocal Coach yang terkenal tegas dan galak ini menjadi sangat ceria dan penuh senyum tatkala Kak Tony mengajaknya untuk masuk ke dalam cerita yang Kak Tony bawakan. Tak sekedar bercerita, Kak Tony juga menemani Mba Berttha melatih anak-anak untuk menyanyi lagu anak. Merekapun senang dan gembira.
Kak Tony Pendongeng Sahabat Dongeng

Kali ini Kak Tony menyambangi anak-anak di Kampung Cipinang Bali pasca banjir yang melanda kampungnya setinggi 2 meter. Bersama LPBI NU DKI dan Remaja Masjid Sunda Kelapa, Kak Tony membantu menyerahkan bantuan dari mereka.
Indahnya berbagi keceriaan.

"Berjuta Makna Dibalik Cerita"
Previous
Next Post »
0 Komentar